Description
Untuk stiker die cut ini mempunyai 3 lapisan yaitu lapisan pelindung, lapisan gambar, dan lapisan belakang Lapisan pelindung biasanya adalah plastik. Untuk lapisan gambar material yang digunakan adalah vinyl. Lapisan belakang biasanya menggunakan kertas yang namanya backing paper. Proses pemotongan die cut menggunakan alat khusus yaitu die tool. Dalam prosesnya perlu menambahkan lapisan karet pada permukaan stiker agar tidak tersangkut saat proses pemotongan. Saat proses pemotongan stiker, Anda perlu cek lembaran stikernya. Posisi stiker dan alat potongnya berada di posisi yang tepat. Proses pemotongan stiker die cut harus di lakukan dengan hati-hati dan presisi.
Reviews
There are no reviews yet.